Edutainment Nusantara

LETS MAKE HARMONY

Selasa, 23 Mei 2023

Loka kara 7: Pameran pendidikan guru penggerak angkatan 5 Kabupaten Banyumas

Serba serbi dokumentasi pameran pendidikan guru penggerak angkatan 5 kabupaten banyumas. Loka 7 berlangsung pada tanggal 22 Desember 2022. Bertempat di Gedung PGRI Kabupaten Banyumas. 

Acara ini juga dihadiri pejabat Dinas Pendidikan Kabupaten Banyumas, Praktisi Pendidikan juga tamu undangan baik guru maupun non guru.


 




















 

Senin, 22 Mei 2023

RPP Berdiferensiasi Kelas 6 SD

Darurat Bencana: Robohnya pagar keliling sekolah

Bulan Februari menjadi catatan suram bagi sekolah SDN 5 Wangon. Pasalnya bangunan berupa pagar keliling sekolah roboh setelah di guyur hujan semalaman.

Ini sangat prihatin, mengingat bangunan masih tergolong baru. Tentunya kejadian ini bencana alam. Karena faktor alam. sedangan konstruksi masih bagus. Namun, derasnya curah hujan ditambah kondisi tanah yang labil membuat bangunan pagar roboh.

Kejadian ini sudah dikonsultasikan kepada pihak Korwilcam Wangon. Pihak sekolah juga membuat laporan kondisi bangunan melalui dapodik. Harapannya agar banguna bisa diperbaiki secep[atnya.

Menyikapi adanya bangunan yang roboh sehingga menimbulkan puing sisa kerusakan. Guru bersama murid bahu membahu membersihkan puing. Pihak sekolah juga mkendapat bantuan tenaga dari Paguyuban penjaga sekolah Korwil Wangon.

Masalah puing bisa tertasi dengan cepat. Sehingga kondisi lahan menjadi rapi dan tidak menimbulkan bahaya dengan adanya runtuhan material bangunan.